Tidak Ada Alasan untuk Malas Menabung!

 

KABARNEWSTODAY - Kita pasti sering mendengar beberapa orang berkata,"Bagaimana mau nabung, gaji aja cuma cukup buat makan!" Hmmm, apa ada yang setuju dengan pernyataan tersebut karena mungkin kamu merasa senasib? Jangan mengambil kesimpulan sendiri, tidak ada salahnya untuk mencoba pelajari dahulu bagaimana caranya membagi gaji yang pas-pasan itu supaya tetap bisa menabung.


Kabar gembiranya, kamu yang sudah bergabung ke dalam Grup WhatsApp J Trust Bank Priority Club by Beautynesia bisa mengikuti Kuliah WhatsApp (KulWap) bertema "Gaji Pas-pasan dan Tetap Ingin Menabung? Bisa Kok!" yang akan dilaksanakan pada Kamis, 21 September 2023, mulai pukul 13.00 - 14.30 WIB.


Tak tanggung-tanggung yang jadi pembicara dalam KulWap tersebut adalah Certified Financial Planner & Founder Investingmom.id Dian Savitri MM, CFP. Bocoran sedikit, nantinya dalam Kulwap tersebut Dian Savitri akan menjelaskan soal "budgeting sederhana" yang membuat kamu masih bisa menabung dengan gaji yang kamu miliki saat ini.


Selain soal "budgeting sederhana" tentunya Dian juga akan menjelaskan tujuan dari menabung itu sendiri. Tema yang satu ini memang sudah menjadi pembahasan sejak lama, dari kecil orangtua kita bahkan sudah mengajarkan kita untuk rajin menabung, tapi ketika dewasa nyatanya sulit sekali untuk membiasakan diri menyisihkan uang untuk ditabung.


Tapi, mulai sekarang tidak ada salahnya untuk mencoba menabung ya Beauties! Jadi, buat kamu yang ingin bergabung ke dalam Grup WhatsApp J Trust Bank Priority Club by Beautynesia dan mengikuti KulWapnya makanya jangan ragu untuk menabung di J Trust Bank. 

banner

Post a Comment

0 Comments